Find Us On Social Media :

Ngabuburit Sambil Berburu Cemilan, Berikut 8 Jajanan Khas Cirebon yang Cocok Dijadikan Menu Takjil

Tips rahasia membuat tahu gejrot makin enak

Growulan adalah jajanan khas Cirebon yang bercita rasa manis.

Makanan ini terbuat dari gaplek atau singkong.

Dibentuk menjadi bola-bola yang diberi isian gula merah.

Baca Juga: Nyesel Kalau Gak Tahu, Ada yang Sering Jadi Langganan Gading Marten hingga Irfan Hakim, Intip Deretan Wisata Kuliner di Cimahi yang Cocok untuk Ngabuburit

7. Gepu

Selain Growulan, Gepu juga adalah makanan khas Cirebon yang terbuat dari singkong.

Bentuknya bulat dengan isian dage atau oncom yang sudah dicacah halus dan ditumis.

8. Ondal-andil

Ondal-andil memiliki tekstur kenyal dan lembut saat digigit.

Makanan ini terbuat dari tepung tapioka dan diberi sedikit pewarna makanan untuk menciptakan warna merah muda. (*)