Find Us On Social Media :

Jangan Ngeyel Jika Tak Mau Hal Buruk Terjadi, 4 Makanan Ini Justru Bisa Sebabkan Maag Kambuh saat Puasa, Salah Satunya Favorit Semua Orang

Ilustrasi maag kambuh saat puasa.

Inilah yang membuat asam lambung naik hingga kerongkongan.

4. Makanan dengan kolesterol tinggi

Riset yang dipublikasikan dalam Alimentary Pharmacology and Therapeutics telah membuktikan efek kolesterol berlebih terhadap gejala asam lambung.

Makanan yang Dianjurkan Bagi Penderita Asam Lambung saat Berpuasa

Sebuah penelitian pada 2013 yang meneliti sekitar 500 penderita asam lambung, membuktikan bahwa beberapa makanan tertentu dapat mengurangi frekuensi gejala penyakit ini.

Berikut makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi bagi penderita asam lambung saat puasa.

Baca Juga: Sistem Penyembuhan Tubuh Bisa Langsung Aktif, Tekan Beberapa Titik Akupuntur Ini Agar Asam Lambung Langsung Mereda, Hasilnya Langsung Terasa

1. Protein dari sumber rendah kolesterol, seperti salmon, almond, daging unggas tanpa lemak, kacang-kacangan, dan lentil.

2. Karbohidrat tertentu yang terjadi pada buah-buahan, sayuran, kentang, dan beberapa biji-bijian.

3. Makanan kaya vitamin C seperti buah-buahan dan sayuran buah-buahan yang kaya serat, magnesium, dan kalium, terutama berry, apel, pir, alpukat, melon, persik, dan pisang

4. Sayuran hijau, seperti brokoli, bayam, kangkung, dan kubis.

Menurut penelitian Brussel menunjukkan bahwa makanan tinggi serat, terutama serat larut, dapat membantu mengurangi gejala asam lambung.

(*)