Find Us On Social Media :

PPPK 2023: Jadwal Terbaru Tes SKD hingga Aturan untuk Peserta

ILUSTRASI Peserta tes CPNS dan PPPK.

Penentuan lama masa tes dan pelaksanaan tes Kompetensi PPPK berbeda dengan CPNS, yang hanya berlangsung selama kurang lebih 10 hari, terhitung dari tanggal 9 hingga 18 November 2023.

Untuk itu para peserta diminta menyiapkan berbagai persiapan dengan lengkap dan matang sebelum datangnya hari pelaksanaan tes.

Selain itu juga tetap memperbaharui informasi lengkap dari laman resmi BKN yang telah tersedia dalam akun SSCASN masing-masing peserta.

Aturan Berapkaian untuk Peserta saat Tes SKD

Adapun para peserta diharapkan mengikuti segala ketentua yang telah ditetapkan panita.

Dimana ada beberapa hal yang perlu di siapkan dan ada pula yang harus dihindari saat memasuki ruang tes.

Diantaranya ketentuan pakaian dan alat yang dibawa saat ujian CPNS dan PPPK 2023 akan ditentukan oleh masing-masing instansi.

Hal ini merupakan rujukan dari pelaksanaan seleksi CPNS di tahun-tahun sebelumnya yang mengharuskan peserta mengenakan pakaian hitam-putih saat mengikuti SKD CPNS.

Sebagai gambaran, berikut ketentuan pakaian yang dipakai saat SKD CPNS tahun sebelumnya:

Untuk saat ini belum ada pemberitahuan resmi, namun menelik aturan berpakaian para peserta CPNS-PPPK dari BKN pada tahun 2021, ada beberapa aturan yang bisa dijadikan patokan, diantaranya :

 Baca Juga: Bank Soal PPPK 2023, Ini Kisi-kisi dan Contoh Soal P3K Formasi Perekayasa Ahli Pertama, Kemhan Buka Lowongan

Ketentuan Pakaian untuk Pria