Find Us On Social Media :

Seluruh Bagian Rumah Hangus Jadi Arang Hitam, Hanya Kitab Al Quran yang Utuh dan Seluruh Huruf Masih Terlihat Jelas

Viral Al Quran utuh di tengah rumah yang kebakaran hebat

Beberapa warganet menyebut peristiwa itu cukup langka dan di luar logika.

Dikutip Gridhot dari Kompas.com, Al Quran adalah kitab suci bagi umat Islam yang menjadi pegangan dan dasar bagi kehidupan.

Dalam sejarah tercatat bahwa Al Quran tidak diturunkan sekaligus kepada Rasulullah SAW.

Ayat-ayat Al Quran diturunkan secara bertahap, sedikit demi sedikit dan berangsur-angsur dalam kurun waktu 22 tahun 2 bulan 22 hari.

Salah satu peristiwa yang terkait dengan sejarah turunnya Al Quran ke bumi adalah Nuzulul Quran.

Ayat Al Quran pertama yang turun adalah surat Al-Alaq ayat 1-5. Turunnya ayat ini menjadi tanda awal kenabian Muhammad.

Selain itu, turunnya Al Quran menjadi awal dari perjuangan menyebarkan agama Islam di jazirah Arab.

Al Quran pertama kali diturunkan di Gua Hira, sebelah utara Mekkah, pada 17 Ramadan 610.

Oleh karena itu, Nuzulul Quran diperingati oleh umat Muslim pada malam ke-17 Ramadan.

Dasar dari peringatan Nuzulul Quran pada 17 Ramadan adalah tafsiran dari Surat al-Anfal ayat 41.

Proses turunnya Al Quran sendiri dibagi menjadi dua tahap, yakni: