Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bandar Pemasok Sabu ke Nunung Ternyata Seorang Napi di Balik Jeruji Besi, Narkoba Didistribusikan dengan Perantara Tiang Listrik

Candra Mega Sari - Sabtu, 27 Juli 2019 | 09:06
Tersangka kasus penyalanhgunaan narkoba Nunung
Kompas.com/Dian Reinis Kumampung

Tersangka kasus penyalanhgunaan narkoba Nunung

"Kita enggak bisa membendung teknologi. Lapas Bogor adalah lapas medium yang sudah over kapasitas. Harusnya menampung 300 narapidana, tapi saat ini ada sekitar 900 narapidana," ungkap Tomi.

Baca Juga: Belum Izinkan Putra Sulung Nunung Besuk Sang Ibu dan Ayah Tirinya, Polisi Beri Penjelasan

Narkoba didistribusikan dengan perantara tiang listrik

Calvijn mengungkapkan, pendistribusian sabu dari tersangka E kepada tersangka TB dilakukan dengan perantara tiang listrik yang berada di bawah flyover kawasan Cibinong, Jawa Barat.

Barang haram tersebut diletakkan di tiang listrik oleh tersangka K atas perintah tersangka E.

Baca Juga: Potret Masa Mudanya Bikin Pangling, Pantas Saja Nunung Jadi Gadis Idaman Saat Masih di Srimulat

Kemudian, tersangka K akan memberi sebuah tanda yang menunjukkan lokasi pengambilan sabu-sabu pada tiang listrik itu.

Hal ini bertujuan memudahkan tersangka TB yang nantinya akan mengambil barang haram tersebut.

Tersangka TB mengaku telah bertransaksi jual beli sabu melalui perantara tiang listrik sebanyak enam kali sejak Maret 2019.

Baca Juga: Dari Kos-kosan Hingga Vila Mewah di Solo, Adik Kandung Nunung Bongkar Aset Harta Sang Komedian yang Dituding Ngutang Demi Beli Sabu

"Beberapa kali pengambilan, dia (tersangka TB) mengaku baru enam kali pengambilan," ujar Calvijn.

(*)

Source :Kompas.com PMJNews

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x