Gridhot.ID - Kolektor uang memang menjadi salah satu penghobi yang masih relevan hingga detik ini.
Mungkin kita semua tahu bahwa banyak sekali uang lawas yang menjadi buruan kolektor.
Termasuk salah satunya adalah uang lawas pecahan 100 rupiah yang dikeluarkan tahun 1992 ini.
Melansir dari Sripoku.com, uang tersebut ternyata adalah salah satu uang yang cukup istimewa di kalangan kolektor uang jadul.
Menurut keterangan, pada uang 100 rupiah yang diedarkan tahun 1992 tersebut, terdapat tulisan "Perahu Pinisi" tanpa huruf " H".
Padahal menurut EYD, dalam bahasa yang sesuai seharunya tulisannya adalah perahu Phinisi.
Uang tersebut telah diedarkan sejak 28 Desember 1992, bersamaan dengan uang pecahan 500 rupiah bergambar orang utan.
Nah, lantas apa yang membuat uang ini dikatakan istimewa dan menarik bagi kolektor?
Simak penjelasan berikut ini.
Source | : | intisari |
Penulis | : | None |
Editor | : | Angriawan Cahyo Pawenang |
Komentar