Menurutnya, pihak Google seharusnya menjelaskan soal hal tersebut kepada publik, bagaimana itu bisa terjadi.
"Makanya dari Google-nya dimintai konfirmasilah. Untuk itu seperti apa mekanisme, untuk memasukkan hal-hal seperti itu. Belum ada statement kan dari Google," pungkasnya.
Sebuah sinyalSOSyang titiknya berada diPulau Lakibikin heboh netizen, mengetahui hal tersebut netizen ramai-ramai lapor ke akunBasarnas.
Kabar ini sempat ramai di media sosial Instagram. Salah satunya diunggah oleh akun Nenk_update.