Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bikin Trenyuh, Demi Dapur Ngebul, Siswi SMP Ini Banting Tulang Jadi Kuli Bangunan: Terpenting Saya Bisa Bantu Orang Tua

Desy Kurniasari - Minggu, 07 Februari 2021 | 07:13
Zahra, seorang siswi SMP di Lhokseumawe banting tulang menjadi kuli bangunan
Kompas.com

Zahra, seorang siswi SMP di Lhokseumawe banting tulang menjadi kuli bangunan

Baca Juga: Mendikbud Resmi Tiadakan Lagi Ujian Nasional 2021, Nasib Kelulusan Pelajar Bergantung Pada 4 Opsi Pengganti Ini, Simak Jenjang dan Syaratnya!

Untuk itulah anak keduanya, Zahra, memeras keringat demi keluarganya.

Zahra, pelajar kelas 3 SMP Negeri 5 Lhokseumawe, terpaksa bekerja sebagai kuli bangunan di Kota Lhokseumawe.

Padahal, di Aceh, perempuan yang menjadi kuli bangunan adalah hal langka.

Baca Juga: Tragis, Asyik Karaokean dengan Volume Kencang, Ibu di Aceh Tak Sadar 2 Anaknya Tewas Tenggelam di Septic Tank

Namun, ia membuang perasaan tersebut demi bisa melanjutkan hidup.

Tak cuma itu. Ia terpaksa melupakan hari-hari indah di sekolah layaknya pelajar kebanyakan.

“Saya sering tidak masuk sekolah. Maka, saya bekerja, ikat besi bangunan rumah, dan lain sebagainya. Terpenting uang harian saya bisa bantu orangtua, sebagian buat sekolah saya dan dua adik. Abang saya sudah tamat SMA satu orang,” tuturnya.

Baca Juga: Terawang Kematiannya Kelak, Mbak You Melihat Dirinya Terbujur Sakit di Atas Kain Jarik: Disalatkan Seperti Salat Jenazah

Kisah Zahra dan keluarganya ini menjadi viral di media sosial. Banyak orang tersentuh untuk meringankan beban mereka.

Pihak sekolah membantu rehab rumah Zahra dengan biaya seadanya.

“Rumah yang dibangun dewan gurunya Zahra itu adalah tanah desa. Saya tak punya tanah sama sekali,” katanya.

Source :Kompas.comTribunJabar.id

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x