Hal ini tak lain dipicu gerakan protes ekonomi "rompi kuning" yang sering kali bentrok dengan polisi anti huru hara pada 2019.
Walikota dan anggota parlemen desa termasuk di antara mereka yang menjadi sasaran serangan fisik, ancaman pembunuhan, dan pelecehan.
Namun, hingga saat ini Presiden Perancis selamat dari berbagai serangan itu.
Saat laki-laki tak dikenal itu menampar Macron, hal ini mengejutkan masyarakat Prancis.(*)