Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

'Robot Delta', Bentuk Kebangkitan Warga Surabaya Menolak Kalah dari Covid-19, Inilah Robot 'Limbah' yang Bisa Bantu Antarkan Kebutuhan Isoman Asal Kota Pahlawan

Nicolaus - Kamis, 12 Agustus 2021 | 20:00
Robot Delta buatan warga Surabaya dari bahan bekas menjadi alat penyedia kebutuhan warga Desa Tembok Gede, Surabaya yang sedang menjalankan isolasi mandiri (isoman)
Reuters

Robot Delta buatan warga Surabaya dari bahan bekas menjadi alat penyedia kebutuhan warga Desa Tembok Gede, Surabaya yang sedang menjalankan isolasi mandiri (isoman)

Gridhot.ID-Indonesia hingga kini masih mengalami banyak permasalahan yang terdampak karena pandemi covid-19.

Sementara itu, pemerintah tiap hari makin getol melakukan berbagai cara untuk menekan angka lonjakan covid-19.

Namun ternyata upaya melawan wabah yang melumpuhkan seluruh Indonesia ini tidak hanya dilakukan oleh pemerintah.

Baca Juga: Nino Jatuhkan Talak, Elsa Mengancam Akan Bunuh Diri, Berikut Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta Kamis 12 Agustus 2021

Banyak rakyat berupaya melawan Covid-19 dengan menggerakkan komunitas di sekitarnya agar lebih tanggap bencana dan lebih sigap.

Seperti yang dilakukan oleh seorang warga di Surabaya ini.

Dilansir dari Intisari-online, Aseyanto (53) mengepalai program pembuatan robot rakitan yang bertugas mengirimkan makanan dan kebutuhan lain kepada para tetangganya yang sedang isolasi mandiri karena terinfeksi Covid-19.

Robot rakitan itu dibuat dari sampah dan barang bekas rumah tangga seperti pot, panci dan televisi bekas.

Baca Juga: Sosok Selebritas yang Pertama Kali Ditaksir Luna Maya Terungkap ke Publik, Boy William Bereaksi, Tanyakan Hal Ini ke Mantan Kekasih Ariel NOAH

Robot dinamai dengan nama "robot Delta", merujuk varian menular yang telah melumpuhkan Indonesia.

Kekreatifan Aseyanto ini sampai disorot banyak media asing.

"Karena dengan kondisi Covid dan ada varian baru itu namanya varian Delta, maka robot itu untuk sementara saya alihfungsikan sebagai pelayanan masyarakat untuk menyemprot disinfektan, mengantar makanan untuk isoman dan juga penyemprotan tanaman," ujar Aseyanto kepada Reuters.

Source :Reuters Intisari-online

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x