Terakhir, Ozil juga mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri kepada para penggemarnya di Tanah Air.
Seperti diketahui, pemain yang mengantarkan Jerman juara piala dunia 2014 ini mempunyai penggemar yang banyak di Indonesia.
Hal ini diketahui dari kolom komentar Mesut Ozil di berbagai sosial media.
Tak sedikit dari mereka berkomentar berbahasa Indonesia dan mendukung Ozil.
(*)