Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Musim Sakit, Konsumsi Rempah yang Mudah Ditemukan di Dapur Ini Dipercaya Bisa Meningkatkan Imunitas Tubuh

Siti Nur Qasanah - Sabtu, 05 Februari 2022 | 07:13
Ilustrasi jahe
Pixabay/Couleur

Ilustrasi jahe

GridHot.ID - Sebagaimana diketahui, pandemi Covid-19 belum juga usai.

Menjaga jarak, memakai masker, serta menjaga kebersihan, masih menjadi hal dasar untuk melindungi diri dari risiko infeksi virus.

Selain itu, mengonsumsi rempah yang sanggup meningkatkan imunitas juga bisa jadi alternatif.

Dilansir Gridhot dari Times of Oman, rempah yang mudah dijumpai di dapur seperti jahe ternyata bisa meningkatkan imunitas tubuh.

Gingerol, senyawa bioaktif yang ditemukan dalam jahe mentah mampu meningkatkan kekebalan dengan sifat anti-mikroba dan anti-jamur.

Jahe juga mengandung antioksidan dan sifat anti-inflamasi.

Kombinasi sifat-sifat ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan seperti meredakan batuk, menurunkan demam, melawan infeksi, meredakan sakit kepala, dan meredakan gejala lain yang terkait dengan pilek dan flu.

Selain meningkatkan imunitas, jahe juga memiliki banyak manfaat lain. Berikut rinciannya.

1. Membantu pencernaan menjadi lebih baik

Baca Juga: Meski Enak di Mulut, 5 Makanan Ini Sebaiknya Tidak Dikonsumsi oleh Penderita Asam Lambung, Ini Sebabnya

Jahe membantu mempercepat proses pencernaan dan mengosongkan perut lebih cepat.

Source : timesofoman.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x