Dilansir dari Tribun Jateng, Tahu Pong Karangsaru merupakan satu dari sekian kuliner legendaris di Kota Semarang.
Kuliner ini berlokasi di Jalan Pringgading Raya Nomor 11D Semarang.
Tahu Pong Karang isinya beragam, seperti paket komplit, isinya ada tahu pong emplek, gimbal, dan telur.
Harga Tahu Pong Karangsaru juga beragam, mulai Rp9 ribu sampai Rp36 ribu.
Tahu Pong Karangsaru buka setiap hari kecuali Selasa.
Karena masih pandemi, sementara ini Tahu Pong Karangsaru waktu operasionalnya mulai pukul 11.00-20.00 WIB.
Tahu Pong Karangsaru juga melayani pesanan melalui ojek online atau ojol.
Jadi tak perlu khawatir, jika tidak bisa ke lokasi dan ingin mencicipi makanan legendaris Semarang ini.
Sosok Bambang Hartono
Dikutip dari Kompas.com, Bambang Hartono merupakan anak dari Oei Wie Gwan, pendiri PT Djarum.