Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Hartanya Melonjak Capai Rp 6,15 Miliar Ketika Jabat Anggota DPR, Inilah Sosok Angelina Sondakh, Dipenjara 10 Tahun Padahal Dulu Bintang Iklan Antikorupsi

Candra Mega Sari - Kamis, 03 Maret 2022 | 13:13
Angelina Sondakh berdoa di makam Adjie Massaid di TPU Jeruk Purut, Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (3/3/2022).
TRIBUNNEWS.COM/Fauzi Nur Alamsyah

Angelina Sondakh berdoa di makam Adjie Massaid di TPU Jeruk Purut, Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (3/3/2022).

Dari pernikahan tersebut, mereka dikaruniai seorang anak laki-laki bernama Keanu Jabaar Massaid.

2. Terjun ke Dunia Politik

Setelah menjadi artis, Angie juga terjun ke dunia politik dengan bergabung dengan Partai Demokrat.

Di partai berlambang Mercy itu, Angie menjabat sebagai Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat.

Ia juga terpilih sebagai anggota DPR RI sebanyak 2 kali, yaitu periode 2004-2009 dan 2009-2014.

Baca Juga: Resmi Keluar dari Penjara Hari Ini, Begini Proses Hukum Hingga Pembebasan Angelina Sondakh, Keluarga Ungkap Tak Akan Jemput Istri Mendiang Adjie Massaid

Di DPR RI, Angie menjabat sebagai anggota Badan Anggaran.

Saat di Partai Demokrat, Angie pernah menjadi bintang iklan antikorupsi dari partainya bersama sejumlah koleganya.

Sebut saja Anas Urbaningrum hingga Andi Mallarangeng.

Slogan yang terkenal dari iklan Partai Demokrat itu adalah "katakan tidak pada korupsi."

Namun, yang terjadi justru sebaliknya. Angie yang menjadi bintang iklan antikorupsi malah menjadi tersangka kasus korupsi.

3. Terjerat Kasus Korupsi

Source :Kompas.comTribunnews.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x