3. Teh hijau
Teh hijau mendapatkan perhatian peneliti dalam kaitan kemampuan untuk menurunkan kadar kolesterol darah.
Berbagai penelitian dilakukan pada hewan percobaan dan manusia, dimana hasilnya menunjukkan terjadi penurunan kadar kolesterol total dan kolesterol jahat dalam darah secara signifikan.
"Efek ini merupakan kerja zat kandungan gologan catechin, dan dalam hal ini efek baru akan terlihat pada pemakaian teh yang berkualitas baik secara teratur," jelasnya.
(*)