Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pergerakannya Sangat Licin, Ini Alasan Harun Masiku Sulit Ditangkap Penegak Hukum

Angriawan Cahyo Pawenang - Selasa, 24 Mei 2022 | 06:42
Foto daftar pencarian orang Harun Masiku di website KPK.
KPK.go.id

Foto daftar pencarian orang Harun Masiku di website KPK.

“Memang ini enggak etis dan enggak patut kalau kita buka di sini, nanti info-infonya jadi ke mana-mana,” ujar Karyoto.

“Kalau misalnya dia tahu sedang dicari ke arah ke sana, nanti geser lagi, bingung lagi kita,” tuturnya.

Yang membuat KPK terlihat tidak berdaya kini adalah Karyoto justru mengaku pihaknya tidak mengetahui keberadaan Harun.

Baca Juga: Merayap Sendiri Tanpa Helm dan Rompi, Anggota KKB Papua Ini Sok Jago Tembaki Tim Gabungan TNI Polri Sendirian, Cara Tempurnya Seperti Sedang Bermain

Menurut dia, KPK bakal langsung menangkap Harun jika keberadaannya telah diketahui.

"Kalau keberadaannya di mana, belum tahu. Kalau tahu sudah ditangkap," ujar Karyoto dalam jumpa pers di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Jumat (20/5/2022).

Karyoto menjelaskan, KPK saat ini sudah di tahap langsung mencari ke lokasi yang menjadi tempat singgah Harun Masiku, apabila mendapat laporan.

Dia berharap ada warga yang melihat Harun Masiku di Indonesia sehingga lebih mudah ditangkap.

Karyoto juga meminta agar masyarakat membantu mencari Harun Masiku.

Karyoto pun mengajak warga yang ingin ikut dengan KPK mengejar Harun Masiku supaya percaya bahwa KPK bekerja.

"Kalau enggak percaya boleh ikut juga, tapi biaya sendiri. Misalnya kami ke mana, saya akan cek, misalnya nanti dengan bantuan kepolisian, kami siap. Biar jangan beranggapan kita enggak mau jalan," imbuh Karyoto.

(*)

Source :Kompas.com tribunnews

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x