Gridhot.ID- MP3 Juice adalah situs download yang bisa jadi solusi bagi kamu yang ingin mendownload lagu YouTube tanpa aplikasi.
Dengan MP3 Juice, video YouTube bisa dikonversi menjadi MP3.
Tak cuma dari YouTube, MP3 Juice juga bisa mengkonversi video dari Facebook maupun TikTok menjadi MP3.
MP3 Juice juga sangat mudah digunakan, bahkan bagi seorang pemula.
Untuk mengubah video menjadi MP3 dengan MP3 Juice, pengguna cukup menempelkan tautan link YouTube yang diinginkan.
Setidaknya ada 2 jenis MP3 Juice yang beredar sekarang.
Yakni, MP3 Juice Biru dan MP3 Juice Hijau.
Ada dua MP3 Juice yang bisa Kamu pakai untuk download lagu MP3 yakni MP3 Juice Biru dan MP3 Juice Hijau.
MP3 Juice Biru atau MP3 Juice Hijau, yang manakah link Download Lagu MP3 lebih cepat dan mudah?
Berikut perbandingan MP3 Juice Biru dan MP3 Juice Hijau berdasarkan penelusuran Tribun-Timur.com:
MP3 Juice Biru
Untuk MP3, Kamu tidak perlu meng-install atau memasang aplikasi di perangkat Kamu.
Cukup kunjungi web MP3 Juice di browser.
Ada beberapa link yang bisa diakses untuk MP3 Juice Biru diantaranya https://www-mp3juices.com/convert atau https://www.mp3juices.link/.
Download Lagu MP3 via MP3 Juice Biru sangat mudah dan cepat
Dikutip Gridhot.ID dari Tribun-Timur.com, untuk men-download lagu tak sampai satu menit dengan menggunakan MP3 Juice Biru.
Caranya pun mudah dan hanya butuh beberapa langkah.
Berikut cara download lagu MP3 di MP3 Juice Biru:
1. Kunjungi situs MP3 Juice
Kunjungi situs MP3 Juice klik https://www-mp3juices.com/convert atau https://www.mp3juices.link/.
2. Ketik Judul Lagu
Ketikkan judul lagu yang Kamu ingin download di kotak Search atau kolom pencarian MP3 Juice.
Misalnya Crush - 'Rush Hour (Feat. j-hope of BTS)'.
Setelahnya akan muncul beberapa pilihan video YouTube yang bisa Kamu download.
Salah satunya video berjudul Crush (크러쉬) - 'Rush Hour (Feat. j-hope of BTS)' MV.
3. Download atau Play
Ada dua pilihan tertera, Download dan Play.
Jika Kamu sudah tentukan pilihan, klik Download.
Akan muncul pilihan: Download, Dropbox, dan Search Next.
4. Pilih Download
Saat memilih Download, proses Download langsung berjalan.
Setelah proses selesai, video musik Crush (크러쉬) - 'Rush Hour (Feat. j-hope of BTS)' MV yang tadinya format MP4, kini sudah menjadi lagu format MP3.
5. File Tersimpan
File lagu Crush (크러쉬) - 'Rush Hour (Feat. j-hope of BTS)' MV format MP3 yang sudah di-download tersimpan di folder Downloads laptop maupun komputer Kamu.
Disclaimer:
Artikel terkait MP3 Juice ini diterbitkan sebagai media informasi. Sebagai informasi, MP3 Juice bukanlah situs download lagu legal. Pastikan Kamu memilih lagu atau musik yang bebas copyright dan hak cipta untuk di-download di MP3 Juice. Adapun situs download lagu yang legal seperti YouTube Music, Spotify, dan JOOX.(*)
Source | : | wikipedia,Tribun Timur |
Penulis | : | Dewi Lusmawati |
Editor | : | Dewi Lusmawati |
Komentar