Laporan Wartawan Gridhot.ID - Akhsan Erido Elezhar
Gridhot.ID -Sekarang ini banyak sekali orang yang terkena asam lambung.
Bayangkan saja, penderita asam lambung sampai antri memenuhi rumah sakit.
Meskipun banyak diderita, namun penyakit asam lambung tidak bisa dianggap sepele.
Dilansir Gridhot.ID dari artikel terbitan Sajiansedap.grid.id, 4 Juni 2022, kalau dibiarkan, asam lambung bisa membuat nyawa melayang.
Karena itu, anda harus menyembuhkannya mulai sekarang.
Tapi untuk mengobatinya anda nggak perlu obat dokter.
Anda bisa menggunakan bahan alami lho.
Caranya cukup dengan 2 potong timun saja.
Timun untuk Menyembuhkan Asam Lambung