Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pengidap Asam Lambung Tak Boleh Asal, Ini Anjuran Konsumsi Minyak Ikan, Jangan Berlebihan Karena Ada Efek Sampingnya

Candra Mega Sari - Selasa, 03 Januari 2023 | 11:13
Ilustrasi konsumsi minyak ikan berlebihan bisa memicu asam lambung naik
iStockphoto

Ilustrasi konsumsi minyak ikan berlebihan bisa memicu asam lambung naik

Baca Juga: 3 Cara Mencegah Asam Lambung Naik di Pagi Hari, Penderita GERD Diimbau Hindari Makanan Ini

6. Stroke

Beberapa penelitian pada hewan menemukan bahwa asupan asam lemak omega-3 yang tinggi bisa menurunkan kemampuan darah untuk menggumpal dan meningkatkan risiko stroke hemoragik.

Temuan lainnya juga menunjukkan hal yang sama yakni minuak ikan bisa menghambat pembentukan bekuan darah.

Namun, temuan lainnya melaporkan bahwa tidak ada hubungan antara asupan ikan dan minyak ikan dengan ririsko stroke hemoragik.

Penelitian lebih lanjut dibutuhkan untuk mengetahui hubungan minyak ikan dan stroke.

7. Keracunan vitamin A

Beberapa jenis suplemen asam lemak omega-3 mengandung vitamin A yang tinggi yang bisa menjadi racun jika dikonsumsi dalam jumlag besar.

Keracunan vitamin A bisa menyebabkan pusing, mual, nyeri sendi, dan iritasi kulit.

Sedangkan, jangka panjang keracunan vitamin bisa menyebabkan kerusakan hati dan gagal hati pada kasus yang parah.

8. Insomnia

Minyak ikan yang dikonsumsi berlebihan bisa menganggu tidur dan menyebabkan insomnia.

Source :Kontan.co.id Everyday Health

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x