Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Agar Penyakit Tak Semakin Parah, Penderita Asam Lambung Dilarang Konsumsi Sayur-sayuran Ini

Septia Gendis - Jumat, 10 Maret 2023 | 06:42
Ilustrasi sayuran yang tak boleh dimakan penderita asam lambung.
Pexels/Anna Shvets

Ilustrasi sayuran yang tak boleh dimakan penderita asam lambung.

Hal itu dapat terjadi karena sayuran ini memiliki kandungan gula kompleks atau rafinosa yang perlu dicerna dengan enzim tertentu, yaitu a-galactosidase.

Tubuh manusia tidak memiliki enzim tersebut di usus kecil, sehingga kol langsung turun ke usus besar dan bakteri akan berusaha mencerna.

Pada proses tersebut, pembentukan gas terjadi hingga akhirnya terjadi asam lambung yang naik.

2. Tomat

Tomat memiliki kandungan asam yang cukup tinggi, sehingga dapat memicu naiknya asam lambung.

Meski begitu, beberapa orang memiliki toleransi untuk mengonsumsi tomat dalam jumlah tertentu dan tidak mengalami asam lambung naik.

3. Cabai

Makanan pedas dapat menyebabkan sakit perut serta terasa terbakar hingga menimbulkan naiknya asam lambung.

Asam lambung naik juga dapat terjadi terutama ketika mengonsumsi capsaicin, yaitu bahan yang membuat cabai dan bubuk cabai pedas.

Sering mengonsumsi capsaicin bisa menyebabkan ketidaknyamanan pada perut hingga menyebar ke lambung.

4. Sawi

Baca Juga: Perlu Diwaspadai, Beberapa Jenis Buah Ini Justru Akan Buat Penyakit Asam Lambung Naik, Hindari Mulai Sekarang Juga

Source :Kompas.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x