Selain antasid, mengatasi asam lambung juga bisa menggunakan obat yang mengandung magnesium.
Senyawa magnesium yang digunakan untuk menetralkan kelebihan asam lambung adalah magnesium hidroksida.
Magnesium hidroksida banyak terkandung dalam obat bebas untuk mengobati gangguan asam lambung dan konstipasi, baik pada anak dan dewasa.
Antasid dan magnesium hidroksida tersedia dalam sediaan tablet kunyah dan suspensi.
Biasanya efeknya akan terasa dalam waktu 30 menit hingga 6 jam setelah meminum obat.
Obat ini harus dikonsumsi langsung mengenai dinding lambung. Oleh karena itu, biasanya obat ini diminum 1 jam sebelum atau 1 jam setelah makan.
(*)