Find Us On Social Media :

Entah Gengsi Atau Cari Tantangan, Ngetren Youtuber Saling Beradu Bikin Konten Santap Makanan Super Pedas, Dokter Peringatkan Hal Ini

Ilustrasi makanan pedas

Menyehatkan jika dikonsumsi dalam jumlah yang cukup

Meskipun begitu, Andi mengaku bahwa konsumsi cabai bisa menurunkan risiko serangan jantung dan stroke, asal jika dikonsumsi seara nggak berlebihan.

"Kalau dalam jumlah yang dibatasin itu sebenarnya vitaminnya banyak, dan ada korelasi bahwa cabai menurunkan risiko serangan jantung dan stroke," jelas Andi.

Baca Juga: Jadi Salah Satu Pemimpin Paling Menakutkan di Dunia, Vladmir Putin Justru Ditentang Puluhan Ribu Warganya di Tengah Krisis Rusia, Semua Terjadi Gara-gara Gubernur yang Satu Ini

Untuk batasnya sendiri, menurut Andi jumlah cabai yang aman dikonsumsi dan baik bagi tubuh berkisar antara 5 hingga 10 saja setiap harinya.

Tuh dengerin sob! Inget, segala sesuatu yang berlebihan itu nggak baik, jadi mulai sekarang makan cabai dengan jumlah yang wajar-wajar aja ya. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Viral Konten-konten Adu Makan Pedas, Ini Pesan Dokter"