Find Us On Social Media :

Cuma Bakal Terima 80 Persen dari Gaji Pokok di Awal, Ratusan CPNS Mengundurkan Diri dengan Alasan Pendapatan, Ternyata Ini Besaran Gaji PNS dari Golongan I Hingga IV

Petugas memeriksa administrasi peserta ujian seleksi CPNS Kemenkumham

Jika calon PNS lulus pendidikan dan pelatihan serta sehat jasmani dan rohani, maka dia akan dinyatakan memenuhi syarat untuk diangkat menjadi PNS.

Besaran gaji PNS

Merujuk Lampiran PP Nomor 15 Tahun 2019, gaji setiap PNS berbeda-beda setiap golongan.

Gaji pokok untuk PNS golongan terendah yakni Rp 1.560.800, sedangkan golongan tertinggi Rp 5.901.200.

Rinciannya yakni:

Golongan I

Baca Juga: Beda Tahapan Seleksi CPNS dan PPPK, Ini Contoh Soal P3K Materi Sosial Kultural Lengkap dengan Kunci Jawaban, Pelajari dari Sekarang

Golongan II

Golongan III

Golongan IV

Sanksi mengundurkan diri

Satya mengungkapkan bahwa mereka yang mengundurkan diri bisa dikenai sanksi.