Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pengangkatan Tulang Rusuk Jadi Cara Lucina Luna Rampingkan Pinggangnya, Berbahayakah?

None - Selasa, 09 Juli 2019 | 20:21
Artis penyanyi dangdut Lucinta Luna
Instagram Lucinta Luna

Artis penyanyi dangdut Lucinta Luna

Baca Juga: Ketika Ahok yang Tak Lagi Jadi Gubernur Diberi Kerak Telor dan Sebuah Kisah Panjang dari Maroko oleh Seorang Pedagang

Menurutnya, dokter bedah plastik yang menanganinya mengklaim bahwa Lucinta adalah wanita pertama di Indonesia yang melakukan jenis operasi ini.

"Dokternya bilang, katanya pertama kali wanita Indonesia yang operasi potong pinggang cuma aku doang," kata Lucinta Luna.

Perlu diketahui operasi potong pinggang seperti Lucinta Luna ini merupakan operasi pengangkatan tulang rusuk.

Baca Juga: Usai Berenang di Pantai, Lihat Apa yang Menyusup di Kaki Wanita Ini, Bikin Perih!

Tulang rusuk adalah tulang penyusun rangka tubuh manusia yang membentuk bagian rongga dada.

Tulang yang punya nama lain tulang iga ini juga berperan untuk menutupi serta menjaga organ vital dalam rongga dada seperti jantung, paru-paru, dan hati agar tetap terlindungi dari benturan luar.

Tulang rusuk berjumlah 24 buah, dengan 12 lengkungan tulang yang saling berpasangan satu sama lain di sebelah kanan dan kiri.

Baca Juga: Meski Disebut Bukan Karena Terpeleset, Polisi Temukan Fakta Baru Penyebab Kematian Thoriq di Gunung Piramid

Masing-masing lengkungan tulang ini menempel bersama tulang belakang.

Seseorang bisa melakukan prosedur pembedahan ekstrem demi memperoleh pinggang berukuran lebih kecil, yakni dengan melakukan pengangkatan tulang rusuk ini.

Secara harfiah proses ini adalah mengangkat satu atau lebih tulang rusuk untuk merampingkan bagian tengah tubuh.

Source : Gridhealth.id

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x