"Saya masih tidak mengerti bagaimana itu terjadi. Jelas itu terjadi. Itu baru saja terjadi di keluarga saya," ujar sang ayah.
"Tidak ada yang lebih dekat ke rumah daripada ini. Perlu diingat bahwa bayi itu adalah prioritas nomor satu. Tidak dapat dimaafkan," sambungnya.
Saat itu,polisi masih menyelidiki kronologis kematian bayi Aaron yang malang.
Artikel ini telah tayang di NOVA dengan judul "Ngeri! Cium Bau Gosong, Ibu Temukan Sang Bayi Terpanggang Dalam Mobil"
(*)