Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Hantui Warga Jabodetabek, Suara Dentuman Misterius Sabtu Dini Hari Diduga Bersumber dari Sini, Ahli Vulkanologi ITB Paparkan Hipotesisnya

Desy Kurniasari - Selasa, 14 April 2020 | 11:13
Ilustrasi gunung berapi
Wikimedia Commons

Ilustrasi gunung berapi

Laporan Wartawan Gridhot, Desy Kurniasari

Gridhot.ID - Warga di sejumlah wilayah sekitar Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi heboh akibat dentuman.

Bunyi dentuman tersebut beriringan dengan adanya erupsi Gunung Anak Krakatau (GAK) pada Jumat (10/4/2020) malam.

Sempat muncul dugaan bahwa suara dentuman tersebut berasal dari GAK yang erupsi.

Baca Juga: Hidup Susah di Tengah Wabah, Driver Ojek Online Dapat Kado Istimewa dari Ahok, Cashback 50 Persen untuk Pengemudi Tiap Pembelian Bahan Bakar Pertamina, Begini Caranya

Terkait dengan hal itu, ahli Vulkanologi Institut Teknologi Bandung (ITB), Dr Eng Mirzam Abdurrachman, ST MT, memberikan penjelasan atas suara dentuman tersebut.

Dilansir dari Kontan.co.id, melalui rilis yang diterima kontan.co.di, Minggu (12/4), Mirzam mencoba menjelaskan misteri asal usul suara dentuman itu.

“Suara dentuman bisa terjadi salah satunya karena aktivitas magma dari suatu gunung api akibat perpindahan magma secara tiba-tiba dari dapur magma ke lokasi yang lebih dangkal,” ujar dia.

Baca Juga: Ibu Rumah Tangga Ini Ketahuan Berzina dengan 2 Pria Sekaligus, Diganjar Hukuman di Depan Banyak Orang, Tak Disangka Begini Responnya Saat Akan Terima Cambukan ke 200

Efeknya, kata Mirzam, terjadinya kekosongan dan ambruknya dapur magma dalam sehingga menghasilkan dentuman dan getaran di daerah sekitarnya.

Menurut penjelasan vulkanolog asal ITB itu, fenomena ini acap disebut underground explosion.

Source :Kontan.co.id Kompas.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x