Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kemunculannya ke Permukaan Dianggap Jadi Pertanda Gempa Bumi, Intip Penampakan Ikan Oarfish yang Bisa Bikin Heboh, Disebut-sebut sebagai Utusan dari Istana Dewa Laut

Desy Kurniasari - Sabtu, 15 Mei 2021 | 11:42
Prajurit Amerika Serikat yang memegang oarfish raksasa setinggi 7 m, ditemukan terdampar di pantai dekat San Diego, California, pada bulan September 1996.
The Vintage News

Prajurit Amerika Serikat yang memegang oarfish raksasa setinggi 7 m, ditemukan terdampar di pantai dekat San Diego, California, pada bulan September 1996.

GridHot.ID - Terdapat banyak fenomena alam yang terjadi di sekitar kita.

Bahkan, mengutip Nova.id, di antaranya dikaitkan dengan mitos mengenai bencana alam yang mungkin akan terjadi.

Tingkah laku dari hewan yang hidup di bumi ini seakan menjadi tanda adanya bencana atau perubahan alam yang sedang terjadi.

Baca Juga: 29 Tahun Berjuang Jualan Kue Puthu di Sragen, Pak Beo Habiskan Sampai 480 Porsi Sehari Hingga Bisa Beli Mobil: Sehari Dapat Rp 300 Ribu

Dilansir dari TribunJabar.id, salah satu hewan yang disebut-sebut bisa memprediksi gempa adalah Oarfish. Oarfish sendiri merupakan makhluk misterius yang kerap disebut monster laut.

Ikan ini hidup di kedalaman 15-1000 meter di bawah permukaan laut. Hanya sedikit yang diketahui tentang ikan ini.

Dilansir dari Intisari Online, Oarfish raksasa adalah ikan bertulang terpanjang di dunia, dengan penampakan dari ketinggian 4 meter ke atas.

Baca Juga: Bongkar Kontroversi Babi Ngepet di Depok, Polisi Temukan Kasus Penipuan Berkedok Mitos, Pelaku Bekerja Sama Merekayasa hingga Keluar Modal Beli Babi Rp 1,1 Juta

Menurut Livescience, oarfish raksasa terbesar yang pernah ditemukan berukuran 36 meter.

Di Jepang, oarfish yang ramping, sepupu yang lebih kecil dari rekan raksasanya, hadir dengan legendanya sendiri.

Disebut "Utusan dari Istana Dewa Laut," oarfish yang kurus dikatakan terdampar di pantai sebelum peristiwa seismik besar seolah-olah untuk memperingatkan orang-orang di daratan tentang bahaya yang akan datang.

Source :TribunJabar.id Nova.id

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x