Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Termasuk Gorengan yang Disukai Sejuta Umat, 8 Makanan Ini Harus Diwaspadai Pengidap Asam Lambung

Siti Nur Qasanah - Jumat, 30 September 2022 | 12:42
Ilustrasi. Gorengan bisa sebabkan asam lambung naik.
Tribun Bali

Ilustrasi. Gorengan bisa sebabkan asam lambung naik.

Hal ini rentan membuat asam lambung naik kembali dari perut ke kerongkongan.

Selain itu, gorengan dan makanan berlemak juga dapat menghambat proses pengosongan perut.

Beberapa gorengan dan makanan tinggi lemak yang perlu dihindari, yakni: Jeroan dan lemak daging sapi, babi, kambing. Daging olahan seperti ham, smoked beef, burger.

2. Susu, keju, krim, es krim

Hasil sebuah studi yang diterbitkan di jurnal Gut and Liver membahas hubungan antara gejala GERD pada anak dengan alergi susu sapi.

Hasil penelitian itu mengungkapkan, anak-anak yang alergi terhadap susu sapi ternyata juga mengalami gejala GERD.

Meski harus diteliti lebih lanjut mengetahui dampaknya pada orang dewasa, orang yang memiliki masalah lambung patut mewaspadai susu dan produk olahannya.

Pemilik masalah lambung seringkali mengalami kembung dan asam lambung naik setelah mengonsumsi produk susu, seperti susu, keju, krim, dan es krim.

3. Tomat, nanas, jeruk

Buah dan sayur memang sangat penting untuk menjaga pola makan seimbang.

Tetapi, ada beberapa buah yang dapat meningkatkan asam lambung akibat rasanya yang masam.

Baca Juga: Asam Lambung Bisa Diatasi Tanpa Minum Obat, 7 Pengobatan Rumahan Ini Ternyata Cukup Ampuh Mengurangi Gejala Heartburn

Source :Medical News Today

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x