Find Us On Social Media :

Sempat Singgah di Boyolali, Nenek Positif Corona Asal Semarang, Baru Tahu Idap Covid-19 Saat ke Klaten Jenguk Cucunya

Gerbang alun-alun Kabupaten Boyolali

Pada akhirnya, SP dirujuk ke RSST dengan status PDP.

Setelah dirujuk ke RSST, pihak Rumah sakit melakukan uji swab kepada SP.

Hasil swab SP baru keluar Senin (15/6/2020) yang menyatakan positif virus Corona.

Baca Juga: Lawan PLA Navy, Indonesia Siapkan Taktik Jitu Demi Amankan Natuna Utara dari Serobotan China, Peneliti Progam Keamanan Maritim Berikan Penjelasan

Anggit Budiarto selaku Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit DKK Klaten membenarkan adanya seorang perempuan paru baya terkonfirmasi positif Covid-19.

Namun Anggit mengaku tidak memasukan nenek tersebut, karena berdomisili di Semarang.

Meskipun diketahui positif Corona saat baru ke Klaten dan sempat singgah di Boyolali.

Baca Juga: Geram dengan Tingkah Adik Ruben, Pihak I Am Geprek Bensu Minta Jordi Onsu untuk Bersikap Dewasa, Kuasa Hukum: Jangan Mutarbalikkan Fakta Lah!

"Benar kemarin ada hasil itu, dan kami tidak masukan ke daftar kami karena sudah dimasukan dalam daftar di Semarang," ujar Anggit.