Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

6 Cara Mengatasi Asam Lambung Naik saat Tidak Ada Obat, Jangan Panik dan Ikuti Panduannya

Candra Mega Sari - Senin, 16 Januari 2023 | 14:25
Ilustrasi pertolongan pertama saat asam lambung naik
HO/GridHealth.id

Ilustrasi pertolongan pertama saat asam lambung naik

Tindakan ini bisa mengencerkan dan membersihkan asam lambung di kerongkongan, sehingga gejala asam lambung membaik.

6. Mengonsumsi madu

Konsumsi madu dapat meringankan gejala asam lambung naik, karena kandungan di dalamnya mampu melindungi dinding kerongkongan dari iritasi, bahkan mengurangi peradangan.

Untuk mendapatkan manfaat madu ini, dapat dengan cara mengonsumsi 1 sendok teh madu secara langsung atau bisa juga mencampurnya ke dalam air hangat atau teh.

Apabila langkah-langkah pertolongan pertama yang dilakukan tidak mengurangi gejala yang dirasakan ketika asam lambung naik, maka segera periksakan dan konsultasikan ke dokter agar dapat ditindaklanjuti dengan cepat.

Baca Juga: Bahaya Self Diagnosis Mengenai Asam Lambung, dr Alya Batami Ungkap Alasannya, Tolong Jangan Dilakukan!

(*)

Source :Tribunnews.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x