Find Us On Social Media :

SBY Pernah Melipir Demi Hindari Takhayul, Sekretaris Kabinet Ingatkan Jokowi Agar Tak Kunjungi Kediri, Nasib Soekarno dan Gus Dur Disebut-sebut Jadi Bukti

Jokowi dan KH Maruf Amin

Oleh hal itulah dikabarkan bahwa sekretaris kabinet Indonesia Maju, Pramono Anung mewanti-wanti Presiden Jokowi untuk tidak nekat sambangi kota tersebut.

Kota itu adalah Kediri, provinsi Jawa Timur.

Baca Juga: Dituduh Selundupkan Minyak, Nahkoda Asal Indonesia Setahun Jadi Tahanan Kota di Thailand, Dijadikan Tersangka Padahal Sama Sekali Tak Buat Kesalahan, Kini Minta Bantuan Jokowi untuk Tegakkan Keadilan

Kota yang dijuluki sebagai Kota Santri ini disebut-sebut oleh Pramono jangan disambangi presiden.

Dalam sebuah kesempatan, Pramono mengutarakan alasannya untuk menghimbau Presiden Jokowi tidak datang ke Kediri.

Melansir dari Kompas TV, Bahkan pernyataan Pramono tersebut sempat menjadi perbincangan di media sosial.

Baca Juga: Bibir Ria Irawan Tersenyum Saat Meninggal, Aldi Taher Sebut Sang Aktris Tak Pernah Drama Meski Tubuhnya Sakit, Sampai Usul ke Jokowi untuk Kukuhkan Mendiang Sebagai Pejuang Kanker Sejati

Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Lirboyo Kediri KH Kafabihi Mahrus angkat bicara menanggapi mitos presiden yang berkunjung ke Kediri akan lengser dari jabatannya.

Menurutnya, anggapan bahwa pejabat yang datang ke Kediri, Jawa Timur, bakal lengser hanya sebatas mitos.

"Semua itu Allah yang menghendaki. Kalau Allah tidak menghendaki tidak akan terjadi," ungkap KH Kafabihi Mahrus kepada awak media, Senin (17/2/2020) dikutip dari Tribunnews.com.

Baca Juga: Diam-diam Amati Kesederhanaan Iriana Jokowi, Kapolri Idham Aziz Bandingkan Gaya Ibu Negara dengan Istri Pejabat Polisi: Itu Ibu Kapolres Kalau Mau ke Jakarta Semua Pintu VIP di Bandara Ditutup

Ia mengakui bahwa di Jawa banyak sekali mitos-mitos yang berkembang.