Find Us On Social Media :

Kabar Baik Bagi Ibu Rumah Tangga! Pemerintah Bakal Beri Bantuan Modal Usaha, Segini Jumlahnya untuk Per Kepala

Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Iskandar Simorangkir berbicara pada diskusi bertema Bersatu Untuk Rupiah di Jakarta, Senin (10/9).

"Intinya kredit UMKM tersebut adalah kredit lunak yang terutama ditujukan untuk pegawai yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) yang ingin berusaha dan ibu rumah tangga yang melakukan usaha mikro," kata Iskandar, Selasa (11/8).

Menkeu Sri Mulyani menyampaikan fokus pemerintah saat ini membangkitkan ekonomi pengusaha kecil yang unbankable atau tidak terjangkau oleh bank.

Baca Juga: Siap-siap Hitung Pendapatan, Pemerintah Beri Angin Segar Buat Buruh Bergaji di Bawah Rp 5 Juta, Bantuan Tunai Menanti Dibagikan, Segini Besarannya

Salah satunya lapisan usaha kecil, biasanya mengakses pinjaman dari program PNM Mekar yang mencapai 6,2 juta unit usaha.

"Mereka ini mayoritas perempuan jumlah perusahaannya unit usaha mencapai 6,2 juta."